Apakah Ada Kucing di Arktik?

Apakah Ada Kucing di Arktik? Belajar Sampai Mati, belajarsampaimati.com, hoeda manis
Ilustrasi/istimewa
Di hutan taiga di wilayah Arktik terdapat kucing liar besar yang disebut Lynx, yang menghabiskan sebagian besar waktunya di sana. Kadang-kadang kucing tersebut berpetualang ke tundra Arktik untuk memburu kelinci, leming, atau tikus besar.

Bagaimana Cara Kucing Arktik Berburu?

Seperti kucing-kucing lain, kucing liar di Arktik memiliki pandangan dan pendengaran yang sangat baik. Kucing itu berburu dengan mengejar korbannya secara diam-diam, seperti kelinci Arktik. Kemudian, kucing tersebut akan melompat ke arah mangsanya dengan satu lompatan besar.

Hmm… ada yang mau menambahkan?

Related

Hewan Darat 8265840351938840837

Posting Komentar

emo-but-icon

Recent

Banyak Dibaca

item